Wednesday, October 28, 2009

KEBIJAKAN PEMERINTAH DESA SIDAHARJA

1. Menciptakan Sumber Daya Manusia yang berdaya saing.

a. Meningkatnya kualitas pendidikan masyarakat Desa Sidaharja

b. Meningkatnya kualitas kesehatan masyarakat Desa Sidaharja

c. Meningkatnya aksesibilitas terhadap pelayanan dasar dan pelayanan sosial

d. Meningkatnya kualitas pemahaman dan pengamalan nilai-nilai agama serta nilai-nilai budaya daerah yang relevan.

2. Memberikan Insentif disinsentif yang berbasis kompetensi kinerja peningkatan fungsi dan peran kelembagaan Pemerintah Desa di semua tingkatan dalam pelayanan publik

a. Meningkatkan peran dan fungsi kelembagaan Pemerintah Desa di tingkat Desa,Dusun dan RW/RT

b. Meningkatkan profesionalisme aparatur di berbagai tingkatan Pemerintahan desa

c. Meningkatnya perbaikan kesejahteraan aparatur

d. Meningkatnya kesadaran dan komitmen untuk mewujudkan Good Govermen ( Pemerintahan yang baik ) dan berish di semua stake Holder Pemerintahan Desa.

3. Intensitas dan Rehabilitasi Pertanian Tanaman Pangan, Pengembangan

Koperasi dan Peningkatan Hasil Produksi.

0 comments:

© 2009-2010 sidaharja.blogspot.com. all rights reserved
Template by : kendhin x-template.blogspot.com